03654501515
admin@smkn2negara.sch.id
Kontes Kreativitas Pembelajaran Online Guru 2022
Kontes Kreativitas Pembelajaran Online Guru 2022
Diterbitkan : Sab, 26 Februari 2022
Penulis : Ajunk Kalpa
tbsm

Pada hari Sabtu, 26 Februari 2022 telah dilaksanakan kegiatan Kompetensi Tingkat Regional yaitu “Kontes Kreativitas Pembelajaran Online Guru 2022”. Kontes ini ditujukan untuk Guru Produktif TBSM atau Teknik Bisnis Sepeda Motor. Dimana kontes ini melibatkan seluruh SMK Mitra Binaan AHM (Astra Honda Motor) Wilayah Bali. Kegiatan ini dilakukan secara Online (Daring).

SMK Negeri 2 Negara diwakili oleh Bapak I Kadek Sudarma, S.Pd selaku Guru Produktif TBSM. Penjurian Kontes Kreativitas Pembelajaran Online Guru 2022 dilaksanakan selama 2 hari dari Hari Jumat-Sabtu/ 25-26 Februari 2022. SMK Negeri 2 Negara mendapatkan undian untuk melakukan Kontes pada Sabtu, 26 Februari 2022.

Dalam pelaksanaan penjurian peserta melakukan 3 tahap penilaian, pertama Uji Presentasi (20 menit), kedua Uji Praktek (10 menit), dan ketiga Wawancara. Ketiga pelaksanaan penjurian dilakukan secara Daring.

#Foto

Berita, Kompetensi Keahlian, TBSM

Artikel Lainnya

Workshop Penguatan Numerasi di...
Negara, 6 September 2024 – SMKN 2 Negara sukses menyelenggarakan Workshop Penguatan Numerasi dengan narasumber ahli, I Made...
Jum, 6 September 2024 | 9:42
Pelaksanaan Observasi Kinerja Kepala...
Negara, 6 September 2024 – SMKN 2 Negara melaksanakan kegiatan Observasi Kinerja Kepala Sekolah, yang bertujuan untuk menilai...
Jum, 6 September 2024 | 8:28
Workshop Penguatan Literasi di...
Negara, 5 September 2024 – SMKN 2 Negara menggelar workshop penguatan literasi yang diisi oleh narasumber berpengalaman, I...
Kam, 5 September 2024 | 12:01
Agribisnis Ternak (AT)
Program Keahlian Agribisnis Ternak di sekolah menengah kejuruan (SMK) adalah program pendidikan yang dirancang untuk membekali siswa dengan...
Rab, 4 September 2024 | 9:20